SRI MULYANI INDRAWATI:

'2019 Bukan Tahun yang Mudah Bagi Otoritas Fiskal'

Redaksi DDTCNews | Selasa, 28 Januari 2020 | 19:05 WIB

JAKARTA, DDTCNews—Kementerian Keuangan menggelar rapat kerja bersama Komisi XI di Gedung Parlemen. Dalam raker tersebut, Sri Mulyani melaporkan kinerja APBN 2019 dan proyeksi perekonomian 2020.

Dalam paparan awalnya, Sri Mulyani menilai tahun 2019 merupakan tahun yang tidak mudah bagi otoritas fiskal. Kondisi ekonomi global yang mengalami tekanan berimplikasi kepada pelaksanaan anggaran. "2019 bukan tahun yang mudah, [perlemahan] ekonomi global sudah mulai merembes ke domestik," katanya di Kompleks Parlemen, Selasa (28/1/2020).

Baca Juga:
Longgarkan Ruang Fiskal, Defisit APBN 2025 Dirancang 2,45-2,8 Persen

Sri Mulyani juga melaporkan kinerja penerimaan pajak sepanjang 2019 yang tidak mencapai target. Bahkan, melesetnya penerimaan pajak 2019 berimplikasi terhadap target-target yang dipatok di dalam APBN 2020, seperti defisit anggaran. Untuk mengetahui lebih dalam pembahasan tersebut, simak video selengkapnya. (rig)

Editor :

Cek berita dan artikel yang lain di Google News.

KOMENTAR

0
/1000

Pastikan anda login dalam platform dan berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

ARTIKEL TERKAIT

Jumat, 19 April 2024 | 10:45 WIB RENCANA KERJA PEMERINTAH 2025

Longgarkan Ruang Fiskal, Defisit APBN 2025 Dirancang 2,45-2,8 Persen

Sabtu, 06 April 2024 | 13:30 WIB KEBIJAKAN FISKAL

Sri Mulyani: APBN 2025 Beri Ruang untuk Program Pemerintah Berikutnya

Jumat, 05 April 2024 | 18:34 WIB ANGGARAN NEGARA

Sri Mulyani Sebut Bantuan Pangan Bukan Bagian dari Perlinsos

BERITA PILIHAN

Sabtu, 20 April 2024 | 10:30 WIB KEBIJAKAN PAJAK

Jasa Konstruksi Bangunan bagi Korban Bencana Bebas PPN, Ini Aturannya

Sabtu, 20 April 2024 | 09:30 WIB KEBIJAKAN FISKAL

Jaga Kesinambungan Fiskal 2025, Pemerintah Waspadai Tiga Hal Ini

Sabtu, 20 April 2024 | 09:00 WIB KABUPATEN SUKABUMI

Ada Hadiah Umrah untuk WP Patuh, Jenis Pajaknya akan Diperluas

Sabtu, 20 April 2024 | 08:47 WIB BERITA PAJAK SEPEKAN

SPT yang Berstatus Rugi Bisa Berujung Pemeriksaan oleh Kantor Pajak

Sabtu, 20 April 2024 | 08:30 WIB KEBIJAKAN PEMERINTAH

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 2025, Insentif Ini Disiapkan untuk Investor

Jumat, 19 April 2024 | 18:00 WIB KAMUS PAJAK DAERAH

Apa Itu PBJT atas Makanan dan Minuman?

Jumat, 19 April 2024 | 17:45 WIB KEANGGOTAAN FATF

PPATK: Masuknya Indonesia di FATF Perlu Diikuti Perbaikan Kelembagaan

Jumat, 19 April 2024 | 17:00 WIB KEBIJAKAN PAJAK

Meski Tidak Lebih Bayar, WP Tetap Bisa Diperiksa Jika Status SPT Rugi