DDTC ACADEMY - ADIT EXAM PREPARATION COURSE

Kelas Persiapan Ujian ADIT Periode Ke-2 Sudah Dibuka!

Redaksi DDTCNews | Senin, 24 Oktober 2022 | 15:03 WIB
Kelas Persiapan Ujian ADIT Periode Ke-2 Sudah Dibuka!

ADIT Exam Preparation Course - Batch 2.

JAKARTA, DDTCNews - Bagi Anda yang ingin mengikuti ujian sertifikasi internasional The Advanced Diploma in International Taxation (ADIT), persiapkan diri Anda di kelas ini. DDTC Academy sebagai satu-satunya penyelenggara kelas persiapan ujian sertifikasi internasional ADIT di Indonesia yang direkomendasikan oleh Chartered Institute of Taxation (CIOT), Inggris, telah membuka pendaftaran untuk batch 2.

ADIT merupakan sertifikasi profesional pajak internasional yang dikeluarkan oleh CIOT yang berbasis di Inggris. CIOT merupakan lembaga profesional terkemuka di dunia yang berfokus pada pendidikan studi administrasi dan praktik perpajakan.

Dalam setahun, CIOT mengadakan ujian ADIT 2 kali, yaitu bulan Juni untuk periode pertengahan tahun dan bulan Desember untuk periode akhir tahun. Praktisi pajak yang telah bersertifikat ADIT artinya telah memperoleh pengakuan keahlian pajak internasional tingkat dunia.

ADIT Exam Preparation Course - Batch 2 terbagi atas 2 kategori, yakni Paper 1: Principles of International Taxation dan Paper 3: Transfer Pricing

Berikut untuk informasi ADIT Exam Preparation Course - Batch 2 (Paper 1: Principles of International Taxation). Jadwal kelas Paper 1 dilaksanakan pada Sabtu, 19 November dan Kamis, 24 November 2022. 

Kemudian, berikut ini untuk informasi ADIT Exam Preparation Course - Batch 2 (Paper 3: Transfer Pricing). Jadwal kelas Paper 3 dilaksanakan pada Kamis, 17 November dan Sabtu, 26 November 2022.

Kegiatan pembelajaran dilakukan melalui Zoom Online Meeting.

Pengajar dalam kelas persiapan ini adalah para profesional DDTC yang telah lulus dan bersertifikasi ADIT. Pengajar akan membagikan pengalamannya sebagai bekal peserta untuk menghadapi ujian.

Kelas ini merupakan tingkatan intermediate sehingga diharapkan peserta sudah memiliki pengetahuan dasar mengenai pajak internasional (untuk peserta Paper 1) dan transfer pricing (untuk peserta Paper 3). Meskipun demikian, peserta yang belum memiliki pengetahuan dasar namun ingin memperkaya wawasan update terbaru mengenai pajak internasional maupun transfer pricing juga dipersilakan mengikuti kelas.

Segera daftarkan diri Anda pada link berikut:
https://academy.ddtc.co.id/adit

Membutuhkan bantuan mengenai program ini? Hubungi Hotline DDTC Academy +62812-8393-5151 (Vira), email [email protected] (Vira), atau melalui akun Instagram DDTC Academy (@ddtcacademy). (sap)

Editor :

Cek berita dan artikel yang lain di Google News.

KOMENTAR
0
/1000

Pastikan anda login dalam platform dan berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

ARTIKEL TERKAIT
Kamis, 18 April 2024 | 16:00 WIB ADMINISTRASI PAJAK

Ada Transaksi Afiliasi, SPT Tahunan Wajib Dilampiri Ikhtisar TP Doc

Rabu, 03 April 2024 | 08:00 WIB LITERATUR PAJAK

Hanya 5 Hari! Diskon 40% untuk Buku Pajak dan Langganan Premium

Selasa, 02 April 2024 | 12:00 WIB KPP PRATAMA GORONTALO

Diedukasi soal Beneficial Ownership, WP Diimbau Hindari Praktik Ilegal

Jumat, 22 Maret 2024 | 14:00 WIB KANWIL DJP JAKARTA KHUSUS

Kanwil DJP Jakarta Khusus Adakan Seminar Pajak untuk Atlet e-Sport

BERITA PILIHAN
Kamis, 25 April 2024 | 11:00 WIB INFOGRAFIS PAJAK DAERAH

Ketentuan Pajak Daerah Terbaru di Kota Depok beserta Tarifnya

Kamis, 25 April 2024 | 10:00 WIB KANWIL DJP JAWA TIMUR II

Tak Setor PPN Rp605 Juta, Direktur CV Diserahkan ke Kejaksaan

Kamis, 25 April 2024 | 09:30 WIB PROVINSI BENGKULU

Penuhi Amanat UU HKPD, Pemprov Bengkulu Atur Ulang Tarif Pajak Daerah

Kamis, 25 April 2024 | 09:12 WIB KEBIJAKAN PAJAK

Naikkan Tax Ratio 2025, Kadin Harap Ekstensifikasi Pajak Digencarkan

Kamis, 25 April 2024 | 08:45 WIB BERITA PAJAK HARI INI

WP Grup Bakal Digabung dalam 1 KPP, Ini Kata Dirjen Pajak

Rabu, 24 April 2024 | 18:50 WIB PERMENKOP UKM 2/2024

Koperasi Simpan Pinjam Modal Rp5 Miliar, Lapkeu Wajib Diaudit AP

Rabu, 24 April 2024 | 18:00 WIB KAMUS PAJAK DAERAH

Apa Itu PBJT Jasa Perhotelan di UU HKPD?

Rabu, 24 April 2024 | 17:30 WIB ADMINISTRASI PAJAK

Awasi WP Grup, DJP Bakal Reorganisasi Kanwil LTO dan Kanwil Khusus