SNAXXI 2018

IAI Call for Papers bagi Penggemar Akuntansi

Redaksi DDTCNews | Selasa, 06 Maret 2018 | 15:22 WIB
IAI Call for Papers bagi Penggemar Akuntansi

Ilustrasi. (IAI)

SAMARINDA, DDTCNews – Ikatan Akuntansi Indonesia (IAI) menggelar agenda Simposium Nasional Akuntansi ke-21 (SNAXXI) 2018 bertema "Peran Akuntan Pendidik dengan Semangat Ruhui Rahayu Memacu Pembangunan Ekosistem Indonesia Berkelanjutan" di Universitas Mulawarman, Samarinda.

SNAXXI merupakan agenda rutin IAI Kompartemen Akuntan Pendidik yang membahas hasil-hasil penelitian bidang akuntansi pemerintah, akuntansi keuangan, pasar modal dan perpajakan.

Penerimaan paper dibuka sejak tanggal 29 Januari 2018, hingga batas akhir penerimaan paper pada tanggal 1 Mei 2018, sedangkan keputusan penerimaan pada tanggal 6 Juni 2018. Lalu pengumpulan paper versi final pada tanggal 20 Juni 2018.

Baca Juga:
SAK ETAP diganti SAK EP, Kebijakan Baru Akuntansi Koperasi Dirilis

Batas akhir early bird registration jatuh pada tanggal 30 Juni 2018 dan tanggal simposium ditetapkan ada 5-7 September 2018. Untuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi IAI Reskino 081299199898, Reza Fauzi 08176069098, Nurul Gunawal 085777872011, Faizah Faisal 08558080675 atau surel [email protected].

Sementara Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman juga menyediakan narahubung antara lain Meriska Sari 085387012120, Iin Kasrina 085346999072, Rani Paseru 081347083588 atau surel di [email protected].

Untuk informasi lebih lanjut dan penyampaian makalah, calon partisipan bisa mengunjungi laman ini.



Editor :

Cek berita dan artikel yang lain di Google News.

KOMENTAR
0
/1000

Pastikan anda login dalam platform dan berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

ARTIKEL TERKAIT
Kamis, 28 Maret 2024 | 11:48 WIB PERMENKOP UKM 2/2024

SAK ETAP diganti SAK EP, Kebijakan Baru Akuntansi Koperasi Dirilis

Kamis, 07 Maret 2024 | 17:07 WIB DDTC ACADEMY - EXCLUSIVE WEBINAR

Webinar SP2DK: Kunci Memitigasi Risiko & Kepatuhan Pajak yang Efektif

Rabu, 06 Maret 2024 | 17:15 WIB UNIVERSITAS INDONESIA

FEB UI dan DDTC Jalin Kerja Sama Pendidikan Pajak

Rabu, 06 Maret 2024 | 15:55 WIB UNIVERSITAS INDONESIA

Perkembangan Teknologi Jadikan Prospek Profesi Pajak Makin Luas

BERITA PILIHAN
Jumat, 19 April 2024 | 18:00 WIB KAMUS PAJAK DAERAH

Apa Itu PBJT atas Makanan dan Minuman?

Jumat, 19 April 2024 | 17:45 WIB KEANGGOTAAN FATF

PPATK: Masuknya Indonesia di FATF Perlu Diikuti Perbaikan Kelembagaan

Jumat, 19 April 2024 | 17:00 WIB KEBIJAKAN PAJAK

Meski Tidak Lebih Bayar, WP Tetap Bisa Diperiksa Jika Status SPT Rugi

Jumat, 19 April 2024 | 16:45 WIB KEBIJAKAN PEMERINTAH

Jokowi Segera Bentuk Satgas Pemberantasan Judi Online

Jumat, 19 April 2024 | 16:30 WIB ADMINISTRASI PAJAK

Jangan Diabaikan, Link Aktivasi Daftar NPWP Online Cuma Aktif 24 Jam

Jumat, 19 April 2024 | 15:30 WIB ADMINISTRASI PAJAK

Kring Pajak Jelaskan Syarat Piutang Tak Tertagih yang Dapat Dibiayakan

Jumat, 19 April 2024 | 15:00 WIB KEBIJAKAN PAJAK

DJP Persilakan WP Biayakan Natura Asal Penuhi 3M