BERITA TERKINI
JAKARTA, DDTCNews -Â Proposal Komisi Eropa yang menyodorkan pengenaan pajak 3% terhadap pendapatan raksasa digital berisiko bubar. Dalam pertemuan Economic and Financial Affair Council, Selasa (6/11/2018), beberapa menteri keuangan meminta agar tetap menunggu kesepakatan OECD. Ada pula yang bersiap menerapkan kebijakan nasional. Banyak yang berharap akan ada keputusan pada Desember 2018. Berikut tanggapan mereka.
Ingin selalu terdepan dengan kabar perpajakan terkini?
Ikuti DDTCNews WhatsApp Channel dan dapatkan berita pilihan langsung di genggaman Anda.
Ikuti sekarang! Klik tautan: link.ddtc.co.id/WACDDTCNews