INFO LOWONGAN KERJA

ITB Gelar Job Fair Gratis, Puluhan Perusahaan Ternama Ikut Hadir

Redaksi DDTCNews | Kamis, 15 Maret 2018 | 15:01 WIB
ITB Gelar Job Fair Gratis, Puluhan Perusahaan Ternama Ikut Hadir

Ilustrasi. (ITB)

BANDUNG, DDTCNews – Institut Teknologi Bandung (ITB) menyelenggarakan ITB Integrated Career Days 2018 di Aula Barat dan Aula Timur Kampus ITB, Bandung.

Agenda yang diselenggarakan pada 17-18 Maret 2018 itu merupakan bursa kerja (job fair) terintegrasi, gabungan dari promosi, presentasi, pameran hingga rekrutmen berbagai perusahaan ternama di Indonesia.

Seluruh aktivitas yang terintegrasi itu diharapkan bisa memberikan manfaat maksimal bagi perusahaan mitra ITB dan alumnus, mahasiswa ITB maupun dari berbagai perguruan tinggi lain yang berkenan hadir atau membutuhkan informasi kesempatan kerja.

Baca Juga:
Webinar SP2DK: Kunci Memitigasi Risiko & Kepatuhan Pajak yang Efektif

Acara yang digelar secara gratis ini diikuti oleh lebih dari 40 perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN), perusahaan nasional maupun multi nasional, dan institusi penyedia beasiswa. Adapun daftar perusahaan yang turut meramaikan agenda itu, meliputi:

  • Shopee
  • Astra Group
  • Gojek
  • Mapan
  • Star Energy
  • Bank Mandiri
  • JD.ID
  • P&G
  • HDE
  • Paragon
  • Bank BTN
  • Mercedes-Benz
  • Bank BCA
  • Samsung
  • April
  • Biznet
  • Wijaya Karya
  • Wirecard
  • OCBC NISP
  • Nielsen
  • Bizzy
  • Midtrans
  • Kartuku
  • Kalbe
  • Bank Commonwealth
  • Johnson & Johnson
  • Ralali.com
  • Visionet
  • Multipolar
  • Dan masih banyak lagi

Untuk informasi lebih lanjut bisa mengunjungi laman karir.itb.ac.id/titiankarir, atau kontak akun jejaring sosial Facebook ITB Career Center, Instagram@itbcareercenter, Twitter @itbcareercenter dan Line Official @itbcareercenter. (Amu)

Cek berita dan artikel yang lain di Google News.

KOMENTAR
0
/1000

Pastikan anda login dalam platform dan berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

ARTIKEL TERKAIT
Kamis, 07 Maret 2024 | 17:07 WIB DDTC ACADEMY - EXCLUSIVE WEBINAR

Webinar SP2DK: Kunci Memitigasi Risiko & Kepatuhan Pajak yang Efektif

Rabu, 06 Maret 2024 | 17:15 WIB UNIVERSITAS INDONESIA

FEB UI dan DDTC Jalin Kerja Sama Pendidikan Pajak

Rabu, 06 Maret 2024 | 15:55 WIB UNIVERSITAS INDONESIA

Perkembangan Teknologi Jadikan Prospek Profesi Pajak Makin Luas

Rabu, 06 Maret 2024 | 15:15 WIB UNIVERSITAS INDONESIA

FEB UI Tanda Tangani Kerja Sama Pendidikan dengan DDTC

BERITA PILIHAN
Jumat, 19 April 2024 | 15:30 WIB ADMINISTRASI PAJAK

Kring Pajak Jelaskan Syarat Piutang Tak Tertagih yang Dapat Dibiayakan

Jumat, 19 April 2024 | 15:00 WIB KEBIJAKAN PAJAK

DJP Persilakan WP Biayakan Natura Asal Penuhi 3M

Jumat, 19 April 2024 | 14:30 WIB PAJAK SEKTOR PERTAMBANGAN

Objek Pajak Penghasilan/PPh di Sektor Pertambangan, Apa Saja?

Jumat, 19 April 2024 | 13:44 WIB KEBIJAKAN EKONOMI

Moody’s Pertahankan Rating Kredit Indonesia, Ini Respons Pemerintah

Jumat, 19 April 2024 | 11:30 WIB KEBIJAKAN PEMERINTAH

DPR Minta Pemerintah Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel ke APBN

Jumat, 19 April 2024 | 11:00 WIB INFOGRAFIS PAJAK

Penghitungan PPh 21 atas Upah Borongan di atas Rp 2,5 Juta per Hari